Internasional

Kekalahan Timnas Belgia Lawan Maroko 2-0 di Piala Dunia 2022 Berbuntut Kerusuhan di Brusel

fin.co.id - 28/11/2022, 23:24 WIB

Kerusuhan di Kota Brussel, Belgia. (disway)

"Polisi bergerak, setelah satu orang mengalami luka di wajah," kata Juru Bicara Kepolisian Brussel, Ilse Van de Keere.

Sedikitnya 50 orang menyerang Kantor Polisi Liege Droixhe, sekitar pukul 18.10 waktu setempat.

Yakni usai pertandingan Maroko melawan Belgia.

BACA JUGA: Pengusaha Semarang Mengaku Dipalak Oknum Kejati Jateng Rp 10 Miliar, Begini Respons Kejagung

Mereka memecahkan jendela dan merusak kendaraan polisi. 

Toko-toko juga dilaporkan hancur akibat kerusuhan itu.

Sebuah lampu jalan roboh akibat beban dinaiki sejumlah orang.

Bahkan, Halte bus di Place de l'Yser ikut dihancurkan oleh massa.

BACA JUGA: Penyayang Hewan, Wanita Cantik Ini Kirim Bantuan Makanan Untuk Kucing Terdampak Gempa Cianjur

Lusinan orang telah ditahan oleh Polisi Belgia dalam insiden tersebut.

Polisi juga menangkap satu orang.

Kerusuhan itu menuai tanggaan dari Wali Kota Brussel Philippe Close.

Ia mengutuk kerusuhan tersebut.

BACA JUGA: Kebijakan Lockdown di China Menuai Protes Keras, Warga Bentrok dengan Polisi

Karena itu, Philippe Close meminta warganya agar tidak datang ke pusat kota.

Admin
Penulis
-->