Tiket Berdendang Bergoyang Bisa Refund, Catat Jadwal dan Tata Caranya

Tiket Berdendang Bergoyang Bisa Refund, Catat Jadwal dan Tata Caranya

Konser musik Berdendang Bergoyang pada Jumat, 28 Oktober 2022 di Istora Senayan-@berdendangbergoyang-Instagram

BACA JUGA:Tragedi Halloween Itaewon, Jokowi: Indonesia Berduka Bersama dengan Rakyat Korea Selatan

BACA JUGA:Cerita Solidaritas Delapan Awak Kapal Jian Ye yang Terkatung Selama 8 Bulan di Taiwan

Data Refund

1.Isi nama lengkap (sesuai id saat pembelian tiket)

2.Email pembeli

3.Nomor ID (sesuai  id saat pembelian tiket)

4.bukti pembayaran atau bukti transfer transaksi pembelian

5.bukti rekening dan nama bank

BACA JUGA:Tragedi Halloween di Itaewon Korsel, KBRI Seoul Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban

BACA JUGA:Detik-detik 149 Orang Tewas di Itaewon Korsel Saat Perayaan Halloween

Perhatikan dalam Refund Tiket

1.Apabila melakukan pendaftaran tiket melebihi batas waktu yang telah dilakukan, maka dana refund tidak dapat diproses/dikembalikan

2.Proses pendaftaran refund hanya tersedia melalui HTTPS://BITT.LY/REFUNDTIKETBBF.

3.Sistem pengembalian akan dilakukan dari pihak penyelenggara menggunakan metode transfer bank ke nomor rekening yang pembeli cantumkan dalam form.

4.Estimasi pengembalian dana 30-45 hari kerja setelah data dikonfirmasi oleh pihak BBF.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Ari Nur Cahyo

Tentang Penulis

Sumber: