Entertainment

Momen Taeyong dan Mark Lee NCT 127 Hentikan Perfomancenya Karena Lihat NCTzen Berdesakan: Ayo Mundur

fin.co.id - 05/11/2022, 09:18 WIB

Kiri ke Kanan Mark Lee dan Taeyong saat hentikan konser di BSD City, Tangerang, pada Jumat, 4 November 2022

JAKARTA, FIN.CO.ID - Personel NCT 127, Mark Lee dan Taeyong hentikan perfomancenya karena melihat para penggemarnya bernama NCTzen saling berdesakan saat konser berlangsung.

NCT 127 menggelar konser tournya 'Neo City:Jakarta - The Link' di ICE BSD City, Tangerang, pada Jumat, 4 November 2022, malam hari WIB.

Konser NCT 127 pun harus dihentikan karena beberapa NCTzen mengalami jatuh pingsan saat menonton pertunjuan grup boyband K-pop tersebut.

Dilansir dari akun Twitter @akunyakul. Terdapat momen personel NCT Mark dan Taeyong menghentikan perfomancenya dan minta untuk NCTzen mundur.

BACA JUGA: Konser NCT 127 Dibubarkan Polisi, 30 Orang Pingsan

BACA JUGA:Konser NCT 127 Dijamin Berjalan Normal Imbas Ancaman Bom, Promotor Imbau Penonton Tak Perlu Panik

Dalam video berdurasi 45 detik. Terlihat Mark dan Taeyong sedang membagikan bola kepada para NCTzen.

Setelah itu, Mark dan Taeyong hentikan perfomancenya karena meliHAT NCTzen saling dorong dan berdesakan. Karena mencoa mengambil gambar foto para personel NCT 127 melaui ponsel mereka.

Mark dan Taeyong pun langsung meminta kepada NCTZen untuk mundur ke belakang. aksi personel NCT 127 tersebut pn dibantu dengan penerjemah agar para penonton mengerti dan langsung tertib.

"Ayo mundur-mundur, jangan dorong-dorong yahh, ayo mundur sebentar aja," ucap penerjemah NCT 127.

BACA JUGA: Lokasi Konser NCT 127 Dapat Ancaman Bom, Polisi Bilang Tidak Usah Panik

BACA JUGA:Wanita Kebaya Merah dan Aplikasi Spin Maze

Promotor Minta Maaf Konser NCT 127 Dihentikan

Promotor Dyandra Global Edutanment menyampaikan permohonan maaf atas penghentian konser NCT 127.

Dyandra menyatakan kepusutan pemberhentikan ini karena demi keamanan dan keselamatan penonton.

Admin
Penulis
-->