Ganjar Kalahkan Prabowo dan Anies di Survei Charta Politika Indonesia

Ganjar Kalahkan Prabowo dan Anies di Survei Charta Politika Indonesia

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo-dok. ganjar pranowo -Twitter

Dengan jumlah sampel sebanyak 1.220 responden, margin of error sekitar 2,83% pada tingkat kepercayaan 95 persen.

Nama Ganjar, Anies, dan Prabowo bersaing ketat dalam survei capres 2024 yang dirilis sejumlah lembaga.

Hasil survei lembaga riset Survey dan Polling Indonesia (SPIN) yang dirilis pada 13 April mencatat elektabilitas Prabowo lebih tinggi dari Ganjar dan Anies.

Berdasarkan survei itu, elektabilitas Prabowo mencapai 26,5 persen. Di bawah Prabowo terdapat nama Ganjar Pranowo dengan 17,2n persen dan Anies 13,9 persen.

Sementara untuk survei Cawapres, Sandiaga Uno mendapat angka tertinggi yaitu 25,4 persen. 


Hasil survei Charta Politika Indonesia cawapres -@ChartaPolitika-Twitter

(BACA JUGA:Survei Terbaru! Pilpres 2024 Prabowo di Atas Angin, Menang Lawan Anies, Ganjar, AHY dan Erick Thohir )

 

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Rizal Husen

Tentang Penulis

Sumber: