Terkini

Pilihan


Kasal Resmikan Koarmada RI, Laksdya TNI Agung Prasetiawan Ditunjuk Jadi Panglima

Kasal Resmikan Koarmada RI, Laksdya TNI Agung Prasetiawan Ditunjuk Jadi Panglima

Ilustrasi TNI - Pendaftaran Tamtama PK TNI AD Dibuka-Istimewa-

Komando Armada III yang berkedudukan di Sorong dipimpin Laksamana Muda TNI Irvansyah bertanggung jawab atas pembinaan dan operasional komandonya di wilayah Perairan Timur Indonesia yang sebelah baratnya ditandai garis imajiner yang berbatasan dengan wilayah kerja Koarmada II di ALKI III.

(BACA JUGA:Fisik Berubah Karena Punya Anak? Ini Rahasia Tetap Pede)

Dalam aspek operasional ketiga Koarmada ini membawahi Gugus Tempur Laut dan Gugus Keamanan Laut, sedangkan dalam aspek pembinaan membawahi lantamal, lanal, satuan kapal yang terdiri atas Satuan Kapal Eskorta, Satuan Kapal Selam, Satuan Kapal Amfibi, Satuan Kapal Cepat, Satuan Kapal Ranjau, dan Satuan Kapal Bantu.

Sedangkan Satuan Kapal Patroli berada di bawah jajaran lantamal. Ketiga Koarmada ini membawahi Satuan Udara, Satuan Marinir dan Komando Latihan serta Denintel.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Rizky Agus

Tentang Penulis

Sumber: antara