Health

Seberapa Ampuh Vaksin Booster Tangkal Omicron? Ini Kata Ahli

fin.co.id - 27/01/2022, 08:23 WIB

Corona, COVID | Image oleh Gerd Altmann dari Pixabay

 

GEJALA OMICRON

 

Varian Omicron dilaporkan memiliki gejala baru pada mereka yang terpapar. Demikian seperti dilansir Express.

 

Menutut temuan para ahli ini, gejala omicron yang dimaksud umumnya memiliki kriteria, seperti mereka yang terkena pilek.

 

"Gejalanya hanya seperti orang kena pilek," kata Dr Allison Arwady, seperti dikutip FIN dari Express.

 

Temuan ini berdasarkan kumpulan laporan kasus positif yang didata pada aplikasi ZOE COVID.

 

Dan menurut laporan terbaru ini, tenggorokan gatal dan nyeri otot adalah beberapa gejala baru yang dimaksud.

 

Ia juga menyebutkan bahwa, gejala omicron baru ini tidak diiukuti adanya gejala seperti batuk dan hilangnya, atau terganggunya indera penciuman dan perasa.

 

Admin
Penulis
-->