8 Hidangan Khas Betawi yang Cocok Untuk Menemani Weekend Bersama Keluarga

8 Hidangan Khas Betawi yang Cocok Untuk Menemani Weekend Bersama Keluarga

Kerak Telor Betawi-akamaized.id-

Makanan khas Betawi yang satu ini pastinya sobat kuliner tak asing lagi. Selain banyak yang menjual di pinggir jalan, anda juga dapat membuat sendiri dirumah. Salah satu ciri khas soto Betawi yakni adanya jeroan, bahkan mata dan torpedo sapi, serta emping.

Tak hanya menggunakan santan, soto betawi juga menggunakan susu sebagai penikmat rasa. 

4. Asinan Betawi

Siapa yang tidak tahu dengan makanan ciri khas yang satu ini. Asinan Betawi terdiri dari kol, sawi, selada, dan tauge yang diasinkan. Kemudian, disajikan dengan campuran bumbu kacang, cuka, dan cabai

5. Ketoprak

Ketoprak menggunakan bahan utama seperti tahu, timun, bihun, dan telur rebus, lalu dibumbui dengan saus kacang, kecap manis, dan taburan bawang merah.

6. Laksa Betawi

Laksa Betawi terdiri dari mie yang dimasak dengan kuah kekuningan dari udang rebon. Makin nikmat dimakan bareng ketupat, taoge, telur, dan kucai.

7. Soto Tangkar

Soto tangkar adalah iga yang dimasak dengan rempah-rempah, biasanya disajikan dengan emping dan sambal.

8. Ayam Sampyok

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Sigit Nugr

Tentang Penulis

Sumber: