Ini Alasan Mengejutkan PSSI Putuskan Percepat Gelar KLB

Ini Alasan Mengejutkan PSSI Putuskan Percepat Gelar KLB

PSSI Gelar rapat EXCO di GBK Arena, pada Jumat, 28 Oktober 2022-pssit tv-tangkapan layar youtube

"Namun, Exco PSSI memutuskan mempercepat KLB pemilihan dengan memperhatikan surat yang dikirimkan oleh dua anggotanya," ucap Iriawan.

"Dikarenakan Exco PSSI tidak ingin terjadi pepecahan di antara anggotanya. Exco PSSI,: sambungnya.

PSSI akan kirim surat ke FIFA untuk pemberitahuna KLB berisi usulan kongres, pada Senin, 31 November 2022.

BACA JUGA:Eks Pimpinan KPK Geram ke PSSI dan FIFA Tak Berempati Pada Korban Kanjuruhan Karena Hal Ini

BACA JUGA:Pentolan Bonek Minta Persebaya Bersikap Tuntut PSSI Lakukan Ini Imbas Tragedi Kanjuruhan

Daftar Tim yang  Kirimkan Surat ke PSSI

Pada 25 Oktober 2022, Persis Solo secara resmi mengirim surat permintaan KLB ke PSSI. Ini menjadi langkah lanjutan Persis setelah sang Direktur Utama, Kaesang Pangarep menyatakan secara terbuka di media sosial meminta KLB

"Sebagai bentuk pertanggungjawaban, PERSIS meminta kepada PSSI untuk melakukan Kongres Luar Biasa (KLB) selambat-lambatnya 30 hari setelah surat ini dikirim," tulis Persis dalam suratnya, dilansir dari laman resmi klub.

Sebelum melayangkan surat ini Kaesang bertemu dengan CEO Persebaya Azrul Ananda. Itu terjadi dalam sebuah acara atletik yang dihadiri Menko Marves Luhut Binsar Panjaitan. Ini jadi konsolidasi awal Persis dan Persebaya.

Pada hari yang sama Persebaya pun melayangkan surat. Dalam surat itu manajemen Bajul Ijo meminta diadakan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT Liga Indonesia Baru (LIB) dan juga meminta diadakan KLB.

"Kami merasa diselenggarakannya RUPS LB PT LIB adalah justru yang paling urgent saat ini. Karena klub-klub semua harus mau duduk bersama membahas kepastian liga," kata Azrul dalam rilis resmi di laman klub.

BACA JUGA:Eks Pimpinan KPK Geram ke PSSI dan FIFA Tak Berempati Pada Korban Kanjuruhan Karena Hal Ini

Datar Voters Menuntur KlB PSSI

1. Persis Solo

2. Persebaya Surabaraya

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Ari Nur Cahyo

Tentang Penulis

Sumber: