Politisi PKS Kritik Mendag Zulhas yang Bagikan Migor Sambil Kampanye: Ini Contoh Tidak Baik

Politisi PKS Kritik Mendag Zulhas yang Bagikan Migor Sambil Kampanye: Ini Contoh Tidak Baik

Anggota DPR RI komisi VII dari fraksi PKS, Mulyanto.-Humas PKS-

Teguran disampaikan usai beredar video di media sosial yang menampilkan Zulhas membagi-bagikan minyak goreng di Kecamatan Telukbetung Timur, Bandar Lampung, pada Minggu, 10 Juli 2022. 

Dalam acara tersebut Zulhas juga mengajak warga untuk memilih anaknya Futri Zulya Savitri yang maju sebagai calon anggota DPR RI daerah pemilihan Lampung I.

Jokowi berujar, dirinya juga kerap mengecek harga minyak goreng curah di pasar-pasar.

(BACA JUGA:Pertemuan Ahli Waris Tol Jatikarya di PN Kota Bekasi Kembali Buntu, Begini Penjelasan Kuasa Hukum)

"Jadi ke pasar-pasar dalam rangka mengecek, saya pun sama mengecek minyak goreng. Utamanya ini yang kita cek itu minyak curah lho ya. Jangan sekali-sekali lari ke minyak kemasan yang premium, yang kita cek adalah minyak goreng curah agar harganya di angka Rp14 ribu atau di bawahnya," ucapnya.

Jokowi juga menekankan agar para menteri, utamanya yang mengurusi bidang energi dan pangan, agar bisa fokus menangani dua hal tersebut. Menurutnya, saat ini situasi dunia sedang terdisrupsi di dua bidang tersebut.

"Semuanya harus fokus bekerja utamanya yang berkaitan dengan energi dan pangan, ini penting. Ini saya urus terus urusan yang berkaitan dengan BBM, urusan yang berkaitan dengan energi itu misalnya batu bara semuanya karena dunia terdisrupsi di energi dan pangan sehingga kita harus konsentrasi dan jangan sampai kita terpeleset di dua bidang ini," ungkap dia.

sebelumnya diinformasikan Menteri Perdagangan, Zulkifli Hasan (Zulhas) mengampanyekan anaknya, Futri Zulya Savitri saat mengunjungi pasar murah minyak goreng yang digelar di Kecamatan Teluk Betung Timur, Kota Bandar Lampung, Sabtu (9/7/2022).

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Ari Nur Cahyo

Tentang Penulis

Sumber: