Ekonomi

Amerika Batasi Mobil Listrik China, Di Indonesia Malah Dipermudah, Ini Alasan Menperin

fin.co.id - 15/06/2024, 13:06 WIB

Lebih Murah dari Hyundai Ioniq 5, Ini Spesifikasi Mobil Listrik MG4 EV yang Dibanderol Rp649,9 Juta

Untuk itu, Menperin mendukung perusahaan otomotif asal Tiongkok agar memanfaatkan insentif yang diberikan oleh Pemerintah Indonesia dalam berinvestasi. Pada bulan Mei 2024 PT Neta Auto Manufacturing Indonesia telah memproduksi Neta V-II dengan TKDN mencapai 40% dan berencana untuk meningkatkan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) sampai dengan 60% pada tahun 2025 dengan target penjualan sebesar 10.000 unit per tahun. (Bianca Chairunisa). 

Afdal Namakule
Penulis
-->