Ekonomi

5 Cara Keluar dari Jeratan Utang Pinjol: Salah Satunya Minta Perpanjangan Tenor

fin.co.id - 06/05/2024, 13:48 WIB

Cara Keluar dari Jeratan Utang Pinjol, Ilustrasi: Copilot (AI)

Jika kamu merasa kesulitan untuk menyelesaikan masalah utang pinjol sendiri, jangan ragu untuk mencari bantuan profesional. Lembaga seperti Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) bisa memberikan pendampingan dan solusi terbaik untuk menyelesaikan permasalahan utangmu.

Kesimpulan

Cara Melunasi Hutang Pinjol, Image: Cara Melunasi Hutang Pinjol, Image: Mikhail Nilov Pexels / Pexels--

Keluar dari jeratan utang pinjol membutuhkan komitmen dan disiplin. 

Dengan tekad dan strategi yang tepat, kamu bisa keluar dari jeratan ini utang pinjolmu.

Ingatlah, kamu tidak sendirian dan ada banyak cara untuk mencapai kebebasan finansial.  

Makruf
Penulis
-->