Terkini

Pilihan


Banten Dilanda Gelombang Ketiga COVID-19, Gubernur WH: Masyarakat Sudah Terbiasa, Tidak Panik

Banten Dilanda Gelombang Ketiga COVID-19, Gubernur WH: Masyarakat Sudah Terbiasa, Tidak Panik

Gubernur Banten Wahidin Halim (tengah) Saat Memimpin Rapat Koordinasi penanganan Covid-19 bersama kepala daerah se-Tangerang Raya di Ruang Rapat Akhlakul Karimah Puspem Kota Tangerang.--

"Hal ini dapat dilihat dari data naiknya angka penambahan kasus positif dan Bed Occupancy Rate (BOR), tapi saat ini masih aman karena keterisian tempat tidur rumah sakit masih di bawah 50%," ujarnya 

(BACA JUGA:Korban Diajak Mandi Bareng, Sang Dukun lalu Beraksi)

Dikatakan Zaki, saat ini pemkab Tangerang juga sudah mulai mengaktifkan tempat-tempat isoter di beberapa kecamatan seperti di Legok dan Cisauk. 

Dari dua tempat isoter tersebut, ada sekitar 80 tempat tidur yang bisa menampung masyarakat terutama pasien OTG atau tanpa gejala.

"Kita tidak fokus di omicron atau Delta, tetapi yang sudah positif langsung kita isolasi atau kita rawat, Omicron ataupun Delta, mereka sama-sama positif itu perlu penanganan," tandasnya.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Rizky Agus

Tentang Penulis

Sumber: