Calon Kepala Otorita IKN (2): Karya Ridwan Kamil Mendunia, Punya Reputasi Mentereng, Tiket Capres Terbuka Lebar

Calon Kepala Otorita IKN (2): Karya Ridwan Kamil Mendunia, Punya Reputasi Mentereng, Tiket Capres Terbuka Lebar

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil-Humas Pemprov Jabar-Twitter

Menurutnya, Kepala Otorita IKN yang berhasil menjalankan tugasnya dengan baik, sangat mungkin mendapat dukungan dari Jokowi untuk maju pada 2024. "Ini peluang emas. Jadi sebaiknua fokus saja bekerja. Kita lihat siapa nanti yang akhirnya ditunjuk presiden menjadi kepala otorita IKN," paparnya.

(BACA JUGA:IKN Nusantara Dipimpin Kepala Daerah yang Punya Background Arsitek, Siapa Kandidat Kuatnya?)

Seperti diketahui, Presiden Joko Widodo menyebut Ibu Kota Negara (IKN) yang bernama Nusantara akan dipimpin kepala otorita berlatar belakang arsitek. 

Selain itu, calon kepala otorita IKN juga pernah menjadi kepala daerah di wilayah lain. Namun, Jokowi memang belum mau membocorkan nama ataupun inisial calon kepala otorita IKN tersebut. 

(BACA JUGA:Dana PEN Dipakai Buat IKN, DPR: Bu Menteri Jangan Langgar UU!)

 

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Rizal Huse

Tentang Penulis

Sumber: berbagai sumber