Cara Menggandakan Aplikasi WhatsApp Dengan Satu Handphone Saja

Cara Menggandakan Aplikasi WhatsApp Dengan Satu Handphone Saja

Aplikasi WhatsApp --Google Photos

Cara Menggandakan Aplikasi WhatsApp Dengan Satu Handphone Saja - Aplikasi WhatsApp adalah aplikasi yang paling sering dipakai untuk kelancaran proses komunikasi dan juga kenyaman komunikasi jarak jauh.

WhatsApp telah memberikan banyak fitur seperti berbagi pesan dalam bentuk teks, audio, foto, dan bahkan video. Kemudian WhatsApp juga memberikan fitur panggilan audio dan video.

Saat ini hampir semua pengguna smartphone di Indonesia pasti sudah mendownload aplikasi ini dan mempunyai akun WhatsApp untuk kegiatan sehari-hari.

BACA JUGA:Cara Bikin Akun Gmail Banyak, Simpel Banget Tinggal Begini

Dengan kondisi seperti itu, isi WhatsApp bisa menjadi penuh karena tercampur dengan banyak hal dan topik seperti topik pekerjaan maupun topik sehari-hari.

Oleh karena itu sebaiknya pengguna aplikasi ini mempunyai dua aplikasi WhatsApp agar lebih teratur dan juga lebih ringan saat dipakai berkomunikasi.

Menggunakan dua aplikasi WhatsApp ternyata saat ini bisa dilakukan hanya dengan satu smartphone saja sehingga para pengguna tidak perlu menggunakan dua smartphone.

BACA JUGA:Update Terbaru GB WhatsApp APK Official Maret 2023, Link Download dan Cara Install Cari Tahu Disini GRATIS!

Cara menggandakan aplikasi WhatsApp bisa dengan mendownload aplikasi tambahan WhatsApp. Namun cara ini tidak direkomendasikan karena mendownload dari link tidak resmi akan membahayakan device.

Saat ini terdapat cara untuk menggandakan aplikasi WhatsApp secara resmi dengan fitur bawaan pada smartphone yang dipakai. 

Berikut ini adalah cara menggandakan aplikasi WhatsApp:

1. Buka menu Pengaturan.

2. Cari Pengganda Aplikasi.

BACA JUGA:Download Google Chrome APK, Link Ada di Sini

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Brigita

Tentang Penulis

Sumber: