Hari Anak Nasional 2022, Ini Pesan Semangat Mensos untuk Anak-anak Indonesia

Hari Anak Nasional 2022, Ini Pesan Semangat Mensos untuk Anak-anak Indonesia

Menteri Sosial Tri Rismaharini (tengah bekemeja putih) dalam peringatan Hari Anak Nasional 2022.-Kemensos-

Komunitas yang menjadi lokasi HAN 2022 adalah  Suku Anak Dalam di Jambi, Suku Baduy Banten, Suku Laut Pulau Bertam Kepulauan Riau, Suku Asmat Papua Erosaman, Suku Asmat Papua Amagais, Suku Asmat Papua Asatat, anak di wilayah perbatasan Sebatik Nunukan, Kota Kecil Wini (Timur Tengah Utara), Suku Dayak Meratus, dan pengungsi Majene. Sentra Terpadu Soeharso di Solo dan Sentra Antasena Magelang ditetapkan menjadi lokus lembaga. 

(BACA JUGA:Mensos Serahkan Bantuan Alat Dukung Penyandang Disabilitas Untuk HKBP Maranatha)

Rangkaian kegiatan HAN sudah dilakukan di antaranya Sentra Alyatama Jambi memberikan bantuan bis sekolah. Pembangunan sekolah di Majene, bantuan kapal penyebrangan anak sekolah di Pulau Bertam, komputer dan laptop di Wini, 100 unit sepeda di Kabupaten Sarmi Papua, dan penguatan community center untuk anak-anak di Suku Dayak Meratus.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Rizky Agustian

Tentang Penulis

Sumber: