Regional

Polres Aceh Utara Waspadai Penyalahgunaan Narkoba, 20 Pejabat Utama Jalani Tes Urine Dadakan

fin.co.id - 03/11/2022, 22:28 WIB

Ilustrasi tes urine.

Kasat Narkoba Kompol Gigih Andri Putranto mengatakan, tes urine dilakukan agar setiap anggota polri steril.

Sehingga terwujud zero dari penyalahgunaan narkoba.

"Ini merupakan salah satu bentuk pengawasan internal," ujar Kompol Gigih di Polresta Bandar Lampung, Jumat (21/10/2022).

BACA JUGA: IPW Persoalkan Rekam Jejak Kapolda Kalimantan Selatan Irjen Andi Djajadi

Di Satresnarkoba Polresta Bandar Lampung, sedikitnya ada 34 personel menjalani tes urine.

Hasilnya, seluruh hasil tes menyatakan anggota bersih dari ppenggunaan narkoba. 

Kegiatan tersebut juga akan dilaksanakan secara rutin.

Jika ada anggota kedapatan positif narkoba, diberi sanksi tegas sesuai peraturan dan perundangan berlaku.

Admin
Penulis
-->