Jadwal Bola Hari Ini Indonesia Liga 1 2022/2023: Bhayangkara vs Persikabo 1973

Jadwal Bola Hari Ini Indonesia Liga 1 2022/2023: Bhayangkara vs Persikabo 1973

Ilustrasi logo Liga 1 2022/2023.-Twitter/@Liga1Match-

Jadwal bola hari ini Indonesia Liga 1 2022/2023: Bhayangkara FC vs Persikabo 1973 - Berikut jadwal bola hari ini Indonesia BRI Liga 1 2022/2023 pekan 23 ada satu pertandingan.

Matchday ke-23 BRI Liga 1 2022/2023 hari ini akan dimainkan pada awal pekan, yakni Selasa, 7 Februari 2023, sore WIB.

Sejumlah pertandingan BRI Liga 1 2022/2023 diperkirakan bakal memanjakan mata seluruh penonton sepak bola Indonesia.

Sederet klub kemungkinan bakal tampil maksimal agar bisa mendulang tiga poin dan menjauh dari kejaran para rival di papan klasemen sementara.

BACA JUGA:Klasemen Liga 1 2022/2023 Pekan 22: Persib Geser Persija dan PSM di Pucuk, Poin Beda Tipis

BACA JUGA:Persija Jakarta Dalam Bayang-bayang Persib Bandung di Puncak Klasemen Liga 1, Thomas Doll Ogah Terpengaruh

Pertandingan Persita Tangerang vs Persija Jakarta harus ditunda lantaran tidak mendapat izin dari kepolisian setempat dan hal tersebut diaampaikan langsung lewat unggahan resmi klub berjuluk Pendekar Cisadane.

"Kami sudah mengupayakan untuk menggelar laga tanpa penonton baik di Stadion PTIK dan juga Pakansari sejak jauh hari, namun kami tidak mendapatkan izin keamanan dari Kepolisian setempat," tulis Persita, Senin, 6 Februari 2023.

Sebelumnya Persita juga sudah berkoordinasi dengan semua pihak terkait, mulai dari kedua tim, perangkat pertandingan, pengelola stadion hingga Kepolisian.

"Namun pada akhirnya tidak mendapatkan rekomendasi dari kepolisian karena alasan keamanan. Saat ini kami akan berkirim surat ke operator Liga 1 yakni PT LIB untuk meminta jadwal penundaan," tutup pernyataan Persita.

BACA JUGA:Rans Nusantara FC Sebut Badai Cedera Jadi Penyebab Kekalahan Lawan Persija Jakarta Hari Ini

BACA JUGA:BRI Liga 1 2022/2023: Libas Rans Nusantara FC 3-1, Persija Jakarta Bertengger di Puncak Klasemen

Di sisi lain Bhayangkara FC resmi melepas Widodo C. Putro dari jabatan kepala pelatih pada musim ini.


Ilustrasi Logo Liga 1 2022/2023.-ligaindonesiabaru.com-

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Tiyo Bayu Nugro

Tentang Penulis

Sumber: