Partai Nasdem Capreskan Anies Baswedan, Aroma Transaksional Marak Diperbincangkan Publik

Senin 10-10-2022,17:26 WIB
Reporter : Darul Fatah
Editor : Darul Fatah

BACA JUGA:Profesor Romli Atmasasmita Sebut Anies Baswedan Seolah-olah Akan Lemparkan Tanggung Jawab ke Bawahannya

BACA JUGA:PKB Nilai Anies Baswedan Tidak Istimewa, NasDem Bereaksi Keras

"Malah Sekjen PDIP Hasto mengatakan jika koalisi pengusung Jokowi saat ini kehilangan warna biru," ungkap Amir. Pertanyaannya, sambung Amir, ada apa dengan Nasdem sehingga cepat mengumumkan deklarasi pencapresan Anies?

Padahal dalam aturan KPU, posisi Nasdem pun masih tergolong tidak memenuhi syarat untuk mengusung calon presiden.

Sebab, hasil verifikasi KPU pun masih menunggu hingga Desember 2022.

"Aturan pencapresan itu jelas dalam UU. Jadi kalau Nasdem jauh sebelum pemilu dan verivikasi partai sudah deklarasi," kata Amir.

BACA JUGA:Anies Baswedan Kunjungi Habib Rizieq, Bahas Apa?

BACA JUGA:Pembangunan Halte Bundaran HI Halangi Cagar Budaya, Anies Baswedan Irit Komentar

"Apakah itu akan sampai di Pileg 2024. Bagaimana jika nantinya Nasdem tidak memenuhi syarat mencapreskan," pungkas Amir.

Kategori :