Chusnul Chotimah ke AHY: Bukan Seorang Pemimpin Melainkan Provokator

Chusnul Chotimah ke AHY: Bukan Seorang Pemimpin Melainkan Provokator

Ketum Demokrat, Agus Harimurti Yudhono atau AHY--Antara

partai Demokrat secara tegas menolak perpanjangan masa jabatan tiga periode dan penundaan pemilu.

Selain itu, AHY yang menyebutkan kalau rakyat Indonesia rindu akan kepemimpinan SBY.

AHY mendengar aspirasi masyarakat kala melakukan safari Ramadan ke berbagai daerah di Indonesia.

(BACA JUGA:Jadi Buronan Internasional, Ini Daftar Tiga Tersangka DNA Pro yang Dicari)

"Rakyat merindukan masa-masa dulu ketika SBY memimpin dan Parta Demokrat menjadi the rulling party," ujar AHY, Minggu (17/4/2022).

Menurut AHY, masukan dari para masyarakat ialah mereka sangat rindu akan program yang dirancang SBY karena pro terhadap rakyat.

"Mereka merindukan program-program pro rakyat SBY," jelas AHY.

Dalam acara tersebut, terpantau ada Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat SBY serta jajaran pengurus Partai Demokrat.

AHY juga menyinggung keharmonisan Indonesia ketika SBY memimpin selama 10 tahun lamanya.

"Mereka juga merindukan keadilan yang tegak dan tidak berpihak di negeri ini," tutur AHY.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Ari Nur Cahyo

Tentang Penulis

Sumber: