Bawa Los Angeles FC Juara MLS, Trofi Gareth Bale Masih Kalah Banyak Dari Rekan Setimnya

Bawa Los Angeles FC Juara MLS, Trofi Gareth Bale Masih Kalah Banyak Dari Rekan Setimnya

Gareth Bale selebrasi usai mencetak gol dalam laga final Los Angeles FC vs Philadelphia Union di MLS Cup 2022, Minggu, 6 November 2022.-Twitter/@GarethBale11-

Tercatat Giorgio Chiellini, di level klub saja, sudah mendapatkan 23 gelar juara dari tiga klub yang berbeda.

BACA JUGA:Bukan Cardiff City, Gareth Bale Semakin Dekat Gabung Klub MLS

Giorgio Chiellini meraih gelar juara bersama Livorno seperti Serie C1 (2001/2002). Kemudian pesepak bola asal Italia itu banyak mendulang trofi kala berseragam Juventus.

Dengan Juventus, Chiellini mendapat gelar mulai dari Serie A (2011/2012, 2012/2013, 2013/2014, 2014/2015, 2015/2016, 2016/2017, 2017/2018, 2018/2019, 2019/2020), Serie B (2006/2007), Coppa Italia (2014/2015, 2015/2016, 2016/2017, 20172/2018, 2020/2021), dan Supercoppa Italiana (2012, 2013, 2015, 2018, 2020).

Terkini Giorgio Chiellini turut merasakan gelar juara bersama Los Angeles FC, yaitu Supporters' Shield (2022) dan MLS Cup (2022).

Sebelumnya Gareth Bale menjadi pemain yang menyelamatkan Los Angels FC dari kekalahan ketika melawan Philadelphia Union di MLS Cup 2022.

BACA JUGA:Alami Kekalahan Tragis Lawan Belanda, Gareth Bale: Wales Harus Belajar 'Ilmu Hitam'

Los Angels FC vs Philadelphia Union bermain di Bane of California Stadium, pada Minggu, November 2022 dini hari WIB.

Gareth Bale menjadi penyelamat bagi Los Angels FC. Pemain asal Wales tersebut berhasil menyamakan kedudukan pada menit ke-128 hingga skor imbang 3-3 dengan Philadelphia Union.

Gareth Bale dan kawan-kawan pun berhasil kalahkan Philadelphia Union lewat adu penalti 3-0. Hasil tersebut menjadi gelar pertama bagi Los Angels FC.

Mantan pemain Real Madrid tersebut mengaku dirinya jago untuk cetak goal di final. 

BACA JUGA:Saat Kontraknya Habis, Cardiff City Jadi yang Terdepan Amankan Jasa Gareth Bale

"Selalu menyenangkan untuk mencetak goal di final dan saya tampaknya memimiliki kemapuan untuk melakukan itu," ucap Gareth Bale dikutip fin.co.id dari laman klub Los Angels FC, pada Senin, 7 November 2022.

"Itu bermakna besar, penting bagi klub, bagi para penggemar kami. Kami bermain dengan 10 orang dan tidak terlihat benar-benar kalah dalam permainan," ungkapnya.

"Jadi kredit untuk semua pemain yang terus berjuan dan seperti yang saya katakan, bagu untuk bisa mencetak goal dan membantu tim sebear bagus goalnya, entalha yang pasti ada perasaan luar biasa," tuturnya.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Tiyo Bayu Nugro

Tentang Penulis

Sumber: