Bagaimana Cara Bayar Paspor Via ATM? Gampang! Simak Langkah-langkahnya Berikut Ini

fin.co.id - 24/05/2023, 11:45 WIB

Bagaimana Cara Bayar Paspor Via ATM? Gampang! Simak Langkah-langkahnya Berikut Ini

Ilustrasi cara bayar paspor via ATM (Anjungan Tunai Mandiri).

Adapun pembayaran paspor menggunakan 15 digit kode billing, yang diperoleh setelah semua data pengajuan permohonan paspor di aplikasi M-Paspor selesai diisi.

BACA JUGA:

Pemohon dapat membayarnya lewat transfer ATM, internet banking, m-banking, atau setor tunai melalui teller bank presepsi simponi.

Berikut adalah sejumlah cara pembayaran paspor di aplikasi M-Paspor yang bisa kalian pilih:

VIA ATM

BCA

  • Pembayaran.
  • MPN/Pajak.
  • Penerimaan Negara.
  • Masukkan Kode Billing.

BNI

  • Menu Lainnya.
  • Pembayaran.
  • Pajak/Penerimaan Negara.
  • PajaK/PNBP/BEA & CUKAI.
  • Masukkan Kode Billing.

BRI

  • Transaksi Lainnya.
  • Pembayaran.
  • Lainnya.
  • Lainnya.
  • MPN.
  • Masukkan Kode Kode Billing.

Mandiri

  • Bayar/Beli.
  • Penerimaan Negara.
  • Pajak/PNBP/Cukai.
  • Masukkan Kode Billing.
  • Konfirmasi Pembayaran dan klik angka 1.

Admin
Penulis