Astagfirullah! 87 Jamaah Umrah Indonesia Terpapar COVID-19, Sebanyak 10 Orang Diduga Omicron

fin.co.id - 21/01/2022, 19:41 WIB

Astagfirullah! 87 Jamaah Umrah Indonesia Terpapar COVID-19, Sebanyak 10 Orang Diduga Omicron

COVID-19 Ilustrasi

(BACA JUGA: Soal Pembatasan Kegiatan Umrah, Begini Alasan Pemerintah)

"Per tanggal 19 Januari 2022, jumlah jamaah ibadah umrah asal Indonesia sudah mencapai 3.900. Sudah cukup banyak jamaah yang berangkat," ujar Wakil Menteri Agama (Wamenag) Zainut Tauhid Sa'adi, Jumat (21/1/2022).

Seperti diketahui, Pemerintah Indonesia mulai memberangkatkan jamaah umrah pada awal Januari 2022 lalu. Ini setelah Indonesia mendapatkan izin dan kuota umrah dari Pemerintah Arab Saudi.

Sampai saat ini, Pemerintah Arab Saudi juga masih memberikan izin kepada Indonesia untuk memberangkatkan jamaah umrah. Padahal, kasus COVID-19 varian Omicron di Tanah Air sedang melonjak.

(BACA JUGA: Duh, Pemberangkatan Umrah Dihentikan Lagi Gara-Gara Omicron)

 

Admin
Penulis