Wali Kota Serang
Baru Dilantik, Nama Pj Wali Kota Serang Sudah Dipakai untuk Aksi Penipuan
Yedi Rahmat baru saja dilantik sebagai Pj Wali Kota Serang, Banten. Meski demikian nama PJ Wali Kota Serang Yedi Rahmat telah digunakan untuk aksi penipuan.