Punya Makna Khusus, Alasan 5 Makanan Ini Kerap Dijadikan Sesajen Bagi Leluhur

Punya Makna Khusus, Alasan 5 Makanan Ini Kerap Dijadikan Sesajen Bagi Leluhur

Sesajen-Istimewa-

Dalam hal ini, pisang dikaitkan sebagai simbol kemakmuran. Biasanya buah pisang yang dipilih adalah jenis pisang mas.

3. Buah Apel

Selain pisang, apel juga selalu ada di dalam wadah sesajen. Terutama pada upacara keagamaan di Bali dan perayaan Imlek.

Apel sendiri dipercaya dapat memberikan keselamatan dari tahun ke tahun. Jenis apel yang digunakan juga beragam, mulai dari apel fuji, apel hijau, apel merah hingga apel manalagi.

4. Buah Kelapa

Hampir semua bagian dari kelapa dapat dimanfaatkan bagi kebutuhan hidup. Mulai dari daun, batang, akar, buah, hingga batok kelapanya pun berguna untuk kelangsungan hidup.

Nah, karena itulah buah ini banyak dipakai untuk sesajen dengan harapan dapat dapat memberikan kehidupan yang makmur.

5. Kopi Hitam

Kopi jadi minuman yang rutin diminum oleh leluhur pada zaman dahulu. Karenanya kopi juga jadi salah satu minuman yang ikut dipakai untuk sesajen.

Berdasarkan keyakinan masyarakat, kopi tersebut dihidangkan untuk para arwah leluhur yang pulang untuk mengunjungi keluarganya yang masih hidup. Kopi yang digunakan adalah kopi hitam pekat.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Sigit Nugr

Tentang Penulis

Sumber: