Tips Menurunkan Darah Tinggi agar Terhindar dari Stroke dan Serangan Jantung

Tips Menurunkan Darah Tinggi agar Terhindar dari Stroke dan Serangan Jantung

Cara Menurunkan Darah Tinggi, Image: Roman Odinstov / Pexels--

Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi - Tekanan darah tinggi atau hipertensi adalah kondisi yang bisa menimbulkan berbagai komplikasi serius, seperti stroke, serangan jantung, atau penyakit ginjal. 

Oleh karena itu, penting untuk menurunkan darah tinggi dengan cepat agar tidak membahayakan kesehatan. 

Berikut ini adalah beberapa tips yang bisa kamu lakukan untuk menurunkan darah tinggi dengan cepat.

Tips Menurunkan Darah Tinggi

  1. Kurangi konsumsi garam
  2. Perbanyak minum air putih
  3. Olahraga secara teratur
  4. Konsumsi makanan sehat
  5. Kendalikan stres
  6. Konsumsi obat darah tinggi


Tips menurunkan darah tinggi - Image: Pixabay

Kurangi konsumsi garam

Tips menurunkan darah tinggi yang pertama adalah mengurangi konsumsi garam. 

Garam mengandung natrium yang bisa meningkatkan tekanan darah. 

Batasi konsumsi garam maksimal 5 gram per hari, atau sekitar satu sendok teh. 

Hindari makanan olahan, makanan kaleng, atau makanan asin yang mengandung banyak garam. 

Ganti garam dengan bumbu-bumbu alami, seperti bawang putih, jahe, kunyit, atau lada.

Perbanyak minum air putih

Tips menurunkan darah tinggi yang kedua adalah perbanyak minum air putih. 

Air putih bisa membantu mengencerkan darah dan mengeluarkan kelebihan natrium dari tubuh. 

Minumlah setidaknya 8 gelas air putih per hari, atau sekitar 2 liter. 

Hindari minuman berkafein, beralkohol, atau bersoda yang bisa meningkatkan tekanan darah.

Olahraga secara teratur

Tips menurunkan darah tinggi yang ketika adalah olahraga secara teratur. 

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Makruf

Tentang Penulis

Sumber: