Twitter Blue 'Centang Biru' Tersedia di Indonesia Rp120.000 per Bulan, Ini Syarat dan Caranya Berlangganan

Twitter Blue 'Centang Biru' Tersedia di Indonesia Rp120.000 per Bulan, Ini Syarat dan Caranya Berlangganan

Twitter Blue 'Centang' Biru' Tersedia di Indonesia-Twitter-

Twitter Blue ini menawarkan fitur eksperimental yang belum dirilis. Beberapa contoh fitur eksperimental itu adalah menyematkan percakapan DM dan mengunggah video ke Twitter dengan durasi selama 10 menit.

BACA JUGA:Pengguna Twitter akan Dapat Pemberitahuan ketika Akun Mereka Kena Shadowbanned

Fitur-fitur premium tersebut tentu sangat menarik. Namun, ada beberapa fitur yang hanya bisa digunakan di perangkat tertentu.

Misalnya, custom navigation, app icons, dan tema hanya tersedia untuk perangkat iOS saja.

Sedangkan fitur eksperimental hanya dapat digunakan oleh pengguna Twitter yang menggunakan desktop.

Kamu tertarik berlangganan Twitter Blue? 

BACA JUGA:Twitter akan Ungkap Status Shadowbanned untuk Pengguna, Apa Maksudnya?

 

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Rizal Husen

Tentang Penulis

Sumber: