Kisah Penjaga Gawang Meksiko Guillermo Ochoa, Dagang Roti hingga Tampil di Piala Dunia

Kisah Penjaga Gawang Meksiko Guillermo Ochoa, Dagang Roti hingga Tampil di Piala Dunia

Guillermo Ochoa. (facebook)--

Ia tak patah semangat meski dicemooh publik Meksiko karena gagal bergabung dengan PSG dan Fulham.

Guillermo Ochoa tetap menampilkan permainan apiknya. 

Selama hampir empat musim, Ochoa total membuat 435 saves dan bermain dari 112 laga. 

Penampilan memukaunya di Piala Dunia 2014 dan di AC Ajaccio membuat Malaga kepincut untuk merekrutnya. 

BACA JUGA:Link Download Game Sigma Battle Royale Versi Asli, Bukan Mod Apk, Hanya Ada Disini!

Sayang, kariernya bersama Malaga gagal total, ia banyak duduk di bangku cadangan dan hingga akhirnya terdepak ke Granada pada tahun 2017. 

Bersama Granada nasib buruk Ochoa masih berlanjut dan ia akhirnya dijual ke klub Belgia, Standard Liege di tahun yang sama.

Pemain berusia  37 tahun itu, akhirnya menemukan kembali kepercayaan dirinya dengan terlibat di banyak pertandingan. 

Ia membuat 22 kali clean sheet dari 86 laga.

BACA JUGA:Kepemimpinan Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono Mulai Banjir Kritik, KATAR: Evaluasi Hal Utama

Pada tahun 2019, Guillermo Ochoa kembali dibeli klub masa mudanya, America. 

Bersama America, Guillermo Ochoa bisa dibilang menjadi salah satu legenda klub dengan 424 laga dan 120 clean sheet hingga saat ini.

Menyandang Gelar Master Manajemen Olahraga

Tidak banyak pesepakbola dari kawasan Amerika maupun Amerika Latin yang punya concern dalam hal pendidikan. 

BACA JUGA:Pemkab Tangerang Dirikan Posko Bencana di Desa Pacet Cianjur, Pengungsi Diberi Tenda dan Vitamin

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Darul Fatah

Tentang Penulis

Sumber: