Simak! Pengumuman SBMPTN 2022, Ini Jadwal Lengkap dan Cara Cek Hasil UTBK

Simak! Pengumuman SBMPTN  2022, Ini Jadwal Lengkap dan Cara Cek Hasil UTBK

Ilustrasi SBMPTN --laman UTBK-SBMPTN

JAKARTA, FIN.CO.ID- Bagi siswa yang ingin mengetahui hasil Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau (UTBK) akan disampaikan di pengumuman SBMPTN 2022.

Peserta SBMPTN kali ini diikuti oleh pendidikan dari jenjang sekolah menengah hingga lulus Paket C dengan umur maksimal 25 tahun pada 1 Juli 2022.

Para siswa SBMPTN ini diikuti dengan lulusan 2020, 2021 dan 2022. Pada pelaksanaan kali ini dibagi menjadi dua gelombang.

(BACA JUGA:Sudah 9 Jemaah Calon Haji yang Meninggal, 32 Dalam Perawatan, Kemenag Ungkap Penyebabnya )

(BACA JUGA:Jobstreet: Gaji Tidak Sepadan dengan Beban Kerja, Jadi Alasan Karyawan Mundur)

SBMPTN gelombang pertama dilaksanakan pada 17-23 Mei 2022, Berikutnya dilanjutkan dengan gelombang kedua yang telah dilaksanakan pada 28 Mei- 3Juni 2022.

Dilansir dari laman resmi LTMPT, pengumuman SBMPTN 2022 akan diumumkan secara serentak pada Kamis 23 Juni 2022 mendatang. Para peserta  bisa mengunjungi laman resminya pada pukul 15.00 WIB. Untuk unduh sertifikat UTBK SBMPTN pada 25 Juni sampai 31 Juli 2022.

Pengumuman SBMPTN 2022 biasanya akan dilakukan secara serempak melalui laman resmi LTMPT atau melalui link miror dari tiap-tiap PTN yang turut berpartisipasi.

Link Pengumuman SBMPTN sama seperti tahun sebeluumnya, yang dapat akses ke laman tersebut hanya pesrta yang bersangkutan dan kali ini SBMPTN tidak umumkan dari media sosial.

Pengumuman SBMPTN dapat diakses melalui link resmi LTPMT dan Link miror di tiap PTN.

Hal tersebut untuk menghindari resiko pada sistem, karena banyaknya peserta yang megakses situs pengumuman dalam waktu hampir bersamaan.

Peserta dapat melihat hasil pengumuman melalui link resmi LTMPT di pengumuman-sbmptn.ltmpt.ac.id.

Cara Melihat Hasil UTBK di Pengumuman SBMPTN 2022.

1. Buka lama utama pengumuman SBMPTN 2022 di https://pengumuman-sbmptn.ltmpt.ac.id

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Ari Nur Cahyo

Tentang Penulis

Sumber: