Sejarah Panjang Kota Barcelona, Di Bawah Kekuasaan Islam pada 718 M Disebut Barsyaluna

Kamis 05-01-2023,19:46 WIB
Reporter : Darul Fatah
Editor : Darul Fatah

Penguasa Barchinona dari Visigoth menyerah tanpa perlawanan.

Ketika itu, pasukan Muslim dipimpin Al-Hurr bin Abdirrahman Ats-tsaqafi pada 718 M. 

Penyerahan kekuasaan ditandai dengan Pacte de Capitulacio, sebuah perjanjian warga Barchinona kepada kekuasaan Negara Al-Andalus yang beribukota di Cordova atau Qurtubah. 

Selanjutnya, nama Kota barchiona diubah menjadi Barsyaluna. 

BACA JUGA:Dua Komplotan Spesialis Pencuri Motor Dengan Senjata Api di Kota Bekasi Tertangkap

Kini, Barsyaluna disebut oleh masyarakat zaman sekarang dengan sebutan Barcelona.

Kategori :