Raphael Varane Umumkan Pensiun Meski Baru Main Satu Laga untuk Como 1907

fin.co.id - 25/09/2024, 20:34 WIB

Raphael Varane Umumkan Pensiun Meski Baru Main Satu Laga untuk Como 1907

Raphael Varane Umumkan Pensiun Meski Baru Main Satu Laga untuk Como 1907

Cedera Varane membuatnya harus menjalani pemulihan panjang, bahkan dikabarkan hingga akhir musim. Dengan kondisi tersebut, pemain 31 tahun tersebut dicoret dari skuad Serie A Como.

Ari Nur Cahyo
Penulis