Jenazah Dali Wassink, Suami Jennifer Coppen Dikremasi Malam Ini

fin.co.id - 19/07/2024, 20:10 WIB

Jenazah Dali Wassink, Suami Jennifer Coppen Dikremasi Malam Ini

Jenazah Dali Wassink, suami Jennifer Coppen dikremasi malam ini (Instagram/ @jennifercoppenreal20).

Yitta Dali Wassink sendiri merupakan pria kelahiran 6 Juni 2002 yang merupakan keturunan Thailand dan Belanda. Ia dikenal sebagai seorang model dan memiliki minat pada olahraga air.

Konten mereka bersama anak mereka, Kamari, kerap viral dan digemari banyak netizen. Sehingga, kepergian Dali yang begitu tiba-tiba di usia 22 tahun sangat mengejutkan banyak orang.

Amanda
Penulis