6. Retensi Air: Konsumsi garam berlebih, dehidrasi, dan beberapa kondisi medis dapat menyebabkan retensi air, yang dapat membuat paha terlihat lebih besar.
7. Kebiasaan Duduk: Duduk dalam waktu lama, seperti saat bekerja atau menonton TV, dapat melemahkan otot paha dan membuatnya terlihat lebih besar.
Cara Mengecilkan Paha
Cara Mengecilkan Paha, Image: Yogendra Singh / Pexels--
Nah, sudah tau penyebab paha besar, kini kita bahas cara mengecilkannya.
Seperti apa sih cara yang dimaksud. Yuks, simak tips berikut:
Cara Mengecilkan Paha #1
Olahraga Kardio:
- Jogging minimal 30 menit, 3x seminggu.
- Lompat tali selama 15-20 menit, 2x seminggu.
- Berenang minimal 30 menit, 2x seminggu.
Cara Mengecilkan Paha #2
Latihan Kekuatan:
- Squat: 3 set x 12 repetisi.
- Lunges: 3 set x 10 repetisi per kaki.
- Leg press: 3 set x 15 repetisi.
Cara Mengecilkan Paha #3
Perhatikan Asupan Makanan:
- Kurangi karbohidrat dan gula.
- Perbanyak protein dan serat.
- Minum air putih minimal 8 gelas sehari.
Cara Mengecilkan Paha #4
Hindari Naik Turun Lift:
- Ganti dengan naik tangga. Lakukan minimal 3x sehari
Cara Mengecilkan Paha #5
Lakukan Pijat Kaki:
- Gunakan minyak esensial seperti peppermint atau lavender.
- Pijat selama 10-15 menit setiap malam.
Cara Mengecilkan Paha #6
Gunakan celana jeans high-waist untuk menyamarkan bentuk paha.
Yuk, mulai praktikkan tips-tips di atas!
Gak perlu waktu lama, pahamu pasti bakal lebih kecil dan kamu pun bisa gampang milih celana.
Kalau sukses, jangan lupa ngebagiin artikel ini yah dan selamat mencoba!