Pimpin KTT ke-11 ASEAN-AS, Jokowi Minta Amerika Jadi Positive Force Ciptakan Kedamaian Indo-Pasifik

fin.co.id - 07/09/2023, 11:02 WIB

Pimpin KTT ke-11 ASEAN-AS, Jokowi Minta Amerika Jadi Positive Force Ciptakan Kedamaian Indo-Pasifik

Presiden Joko Widodo saat memimpin pertemuan KTT ke-11 ASEAN-AS yang dihadiri Wakil Presiden Amerika Serikat Kamala Harris di Jakarta

Sebagai catatan, total nilai perdagangan ASEAN dan AS mencatatkan pertumbuhan positif dalam lima tahun terakhir. Pada tahun 2022, nilai total perdagangan keduanya tumbuh hampir dua kali lipat dari tahun 2018 menjadi US$443,73 miliar dengan surplus perdagangan ASEAN tumbuh tiga kali lipat menjadi US$190,98 miliar.

AS tercatat sebagai negara dengan aliran PMA terbesar di ASEAN pada tahun 2022 dengan nilai US$36,58 miliar.

 

Admin
Penulis