Entertainment . 16/05/2023, 10:15 WIB

Fast X Tayang Besok: Cek Sinopsis dan Cara Beli Tiket Nonton Bioskop

Penulis : Admin
Editor : Admin

Fast X Tayang Besok: Cek Sinopsis dan Cara Beli Tiket Nonton Bioskop  - Berikut ini akan mengulas sinopsis film Fast X dan cara memesan tiket nonton Bioskop.

Film Fast X dijadwalkan akan tayang di Bioskop pada 17 Mei 2023.

Fast X atau Fast & Furious 10 merupakan film lanjutan dari seri Fast and Furios.

Film bergenre aksi balapan mobil ini disutradarai oleh Louis Leterrier dan  dibintangi oleh aktor terkenal seperti Vin Diesel, Michelle Rodriquez, Tyrese Gibson,  Jason Staham, Nathalie Emmanuel dan Chris 'Ludacris' Bridges.

Selain itu ada karakter baru dalam Fast X yakni Jason Momoa.

BACA JUGA: Sinopsis Film Killing Season: Kisah Dua Veteran Perang Saling Membunuh Satu Sama Lain

BACA JUGA:Sinopsis Film The Negotiator: Kisah Samuel L. Jackson yang Dijebak Atas Kasus Pembunuhan

Sinopsis Fast X

Film ini mengisahkan perjalanan Dom Toretto (Vin Diesel) dan keluaganya yang telah berhasil mengalahkan Hernan Reyes seorang gembong narkoba di Brasil.

Kematian Hernan Reyes pun melahirkan dendam terhadap  anaknya, Dante (Jason Momoa) ia bertekad akan mengalahkan Dom.

Dante ingin Dom membayar semua perbuatannya dengan melakukan penyerangan demi penyerangan kepada keluarga Dom.

Dante berencana untuk membuat keluarga Dom tersebar ke berbagai wilayah untuk mengecoh Dom. Namun, Dom akhirnya tahu bahwa target utama Dante yang sebenarnya adalah anaknya sendiri. Lantas, bagaimanakah kelanjutan kisahnya?

Lalu mampukah Dom menyelamatkan anaknya dari teror Dante? Nantikan film Fast X di bioskop.

BACA JUGA: Sinopsis Film The Titan: Kisah Sam Worthinton Lakukan Eksperiman Gila Demi Bertahan Hidup di Luar Bumi

BACA JUGA:Sinopsis Film La la land: Kisah Cinta Ryan Gosling dan Emma Stone

Cara Pesan Tiket Bioskop

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com