480 Pantarlih di Bulungan Laksanakan Coklit Hari Ini Pakai Aplikasi E-Coklit, Simak Cara Penggunannya

fin.co.id - 12/02/2023, 08:05 WIB

480 Pantarlih di Bulungan Laksanakan Coklit Hari Ini Pakai Aplikasi E-Coklit, Simak Cara Penggunannya

Ilustrasi aplikasi E-Coklit, penunjang kinerja Pantarlih.

BACA JUGA: Cara Buat Akun di Aplikasi e-Coklit Pantarlih Pemilu 2024, Dijamin Mudah

"Masih ada beberapa kecamatan menggunakan coklit manual. Seperti Peso, Peso Hilir. Adapun di Tanjung Selor Pantarlih akan memakai E-Coklit," ucap Lili.

Pantarlih si Bulungan akan mencoklit sebanyak 111.577 pemilih berdasarkan Daftar Penduduk Potensial Pemilih Pemilihan (DP4) yang diturunkan Kementerian Dalam Negeri.

Hasil coklit akan direkapitulasi mulai dari tingkat desa hingga di KPU RI. Hasil coklit akan menentukan Daftar Pemilih Sementara (DPS) dan Daftar Pemilih Tetap (DPT).

"Ini adalah salah satu tahapan krusial Pemilu karena berkaitan langsung atau menentukan hak konstitusional warga yaitu hak memilih di hari pemungutan suara," tutup Lili.

BACA JUGA: Download dan Cara Pakai Aplikasi e-Coklit, Pantarlih Wajib Punya Akun

Jika belum tahu cara menggunakan aplikasi E-Coklit bisa berkunjung ke laman berikut (klik di sini).

Admin
Penulis