Munas HIPMI Dihadiri 1.5000 orang
BACA JUGA: Hipmi Sambut Baik Kehadiran Holding Ultra Mikro
Sebanyak 1500 orang menghadiri Munas HIPMI di Hotel Alila Solo pada 21 sampai 23 November 2022.
Hal ini disampaikan langsung oleh Ketua Organizing Comitee (OC) Munas Hipmi M Alfi Affandi yang turut berterima kasih pada Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka.
"Munas Solo ini merupakan tersingkat persiapanya, dengan dukungan wali Kota (Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming) harapanya jadi munas tersukses," ucap Alfi usai audiensi dengan Gibran di Balai Kota Surakarta, Senin, 21 November 2022.
Lanjutnya, Gibran merupakan salah satu pembina Hipmi cukup terbuat terlibat dengan persiapan munas tersebut. termasuk menyediakan venue untuk acara di tenga padatnya berbagai agenda di kota Solo.
BACA JUGA: Hipmi Ungkap Alasan Mengejutkan Singapura Siap Investasi di Seluruh Daerah Indonesia
Di sisi lain menurut Ketua Steering Committee (SC) Munas HIPMI XVII, Dede Indra Permana, ada 3 kandidat calon Ketua Umum BPP HIPMI yang telah lolos verifikasi.
Mereka adalah Anggawira, Ketua Bidang Keuangan dan Perbankan BPP HIPMI, Akbar Himawan Buchari, Wakil Ketua Umum BPP HIPMI dan Bagas Adhadirgha, Sekretaris Jenderal BPP HIPMI.
Mereka bertiga akan memperebutkan jabatan Ketua HIPMI untuk periode berikutnya.
Kalau Pemerintah paham, bbrp kasus kerusuhan di banyak tempat terjadi beruntun di thn 2022, menunjukkan bahwa negara ini sdh masuk Tahap C5, yaitu CHAOS.
— Dokter Tifa (@DokterTifa) November 22, 2022
Ojo dumeh. Eling lan waspada.https://t.co/fgd1nGar3V