Piala Menpora
Liga 1 musim 2022/2023 Akan Dimulai 27 Juli 2022, Ada Turnamen Pramusim
Kompetisi kasta tertinggi di Indonesia Liga 1 musim 2022/2023 rencananya akan dimulai pada 27 Juli mendatang.