OPPO A58 vs Redmi Note 11, Duel Smartphone Harga 2 Jutaan: Bagusan Mana?

OPPO A58 vs Redmi Note 11, Duel Smartphone Harga 2 Jutaan: Bagusan Mana?

OPPO A58 vs Redmi Note 11, Image: OPPO - Redmi--

OPPO A58 vs Redmi Note 11 - Kamu sedang mencari smartphone baru dengan harga terjangkau tapi punya kamera yang bagus? 

Mungkin kamu perlu mempertimbangkan dua pilihan ini, OPPO A58 dan Redmi Note 11. 

Kedua smartphone ini memiliki harga sekitar 2,5 juta rupiah.

Kesamaan lainnya, baik OPPO A58 dan Redmi Note 11 sama-sama punya kamera belakang 50 MP. 

Itulah alasan FIN membandingkan keduanya dalam OPPO A58 vs Redmi Note 11 ini. 

Tapi, mana yang lebih unggul di antara keduanya? Yuk, kita bandingkan spesifikasi dan fitur-fitur mereka.

OPPO A58 vs Redmi Note 11

Spesifikasi OPPO A58

OPPO A58 adalah smartphone terbaru dari OPPO yang dirilis pada Maret 2023. 

Smartphone ini memiliki spesifikasi sebagai berikut:

Layar: IPS LCD 6,72 inci dengan resolusi HD+ (1600 x 720 piksel) dan refresh rate standar

Chipset: MediaTek Helio G85 (12 nm) dengan CPU octa-core (2x2,0 GHz Cortex-A75 & 6x1,8 GHz Cortex-A55) dan GPU Mali-G52 MC2

RAM: 6 GB

Memori internal: 128 GB (dapat diperluas dengan microSD hingga 256 GB)

Kamera belakang: dual AI 50 MP (f/1.8, PDAF) + 2 MP (f/2.4, depth sensor) dengan fitur LED flash, HDR, panorama, dan video recording 1080p@30fps

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Makruf

Tentang Penulis

Sumber: