Resep Nastar Anti Gagal, Kue Lebaran Unik dan Cara Buatnya Mudah

Resep Nastar Anti Gagal, Kue Lebaran Unik dan Cara Buatnya Mudah

Hidangan nastar lebaran-@masaktv-instagram

Resep Nastar Anti Gagal, Kue Lebaran Unik dan Cara Buatnya Mudah - Berikut ini adalah resep nastar yang cocok dihidangkan ketika lebaran.

Kue nastar merupakan salah satu jenis kue kering yang biasanya disajikan ketika perayaan hari lebaran. Kue ini memiliki rasa yang manis, lezat, dan gurih.

Rasa manis dari kue nastar ini karena diisi dengan buah nanas yang segar. 

Namun ada beberapa kendala ketika mencoba bikin nastar seperti halnya mengalami retak, hangus, dan kurang renyah.

Maka dari itu artikel ini akan memberikan beberapa tips untuk cara membuat kues nastar yang dilansir dari akun Instagram @masaktv.

BACA JUGA:Resep Piscok Isi Nangka, Cemilan Manis untuk Buka Puasa

BACA JUGA:Resep Selai Nanas Untuk Isian Nastar, Cek Di Sini Simple dan Enak!

Resep Nastar untuk Lebaran

Selai nanas 

1 buah nanas honi

150 g gula

1 btg kayu manis

3 btr cengkih

Adonan nastar 

150 g mentega

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Ari Nur Cahyo

Tentang Penulis

Sumber: