Cara Daftar Mudik Gratis 2023 untuk Angkut Sepeda Motor di KA

Cara Daftar Mudik Gratis 2023 untuk Angkut Sepeda Motor di KA

Kemenhub menyediakan 46.720 tiket orang dan 10.440 tiket sepeda motor pada mudik gratis 2023.-RENO ESNIR-ANTARA

2. Daftar melalui website mudikgratis.dephub.go.id dan seluruh stasiun yang melayani program Motis

3. Daftar dengan KTP, SIM, Kartu Keluarga, STNK,

3. Daftar besaran motor

4. Pendaftaran melalui website mudikgratis.dephub.go.id yang dilanjutkan dengan verifikasi di stasiun yang ditunjuk.

5. Calon pendaftar harus memiliki tiket mudik kereta api atau moda lainnya terlebih dahulu dengan nama, tanggal keberangkatan dan kota yang sama

6. Setelah pendaftaran disetujui, serahkan motor yang akan dikirim ke stasiun yang telah ditentukan, maksimal 1 hari sebelum tanggal keberangkatan dan diambil di stasiun tujuan maksimal 1 hari setelah motor tiba dengan membawa bukti daftar dan bukti kirim

7. Petugas akan mengosongkan tangki BBM motor penumpang pada saat motor akan dinaikkan ke rangkaian kereta api untuk dikirimkan. (*) 

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Afdal Namakule

Tentang Penulis

Sumber: