Deteksi Penyakit Jantung Kini Lebih Cepat, MSCT Tersedia di RSJPD Harkit

Deteksi Penyakit Jantung Kini Lebih Cepat, MSCT Tersedia di RSJPD Harkit

Deteksi Penyakit Jantung Kini lebih Cepat, Image oleh geralt dari Pixabay--

JAKARTA, FIN.CO.ID - Proses deteksi penyakit jantung kini lebih cepat, berkat teknologi MSCT dual source.

 

MSCT dual source kini ada di RS Jantung dan Pembuluh Darah Harapan Kita (RSJPD Harkit). 

 

MSCT dual source ini bernama model CT Somatom Drive.

 

BACA JUGA:RS Harapan Kita akan Jadi RS Pertama di Indonesia Lakukan Transplantasi Jantung

 

Dengan MSCT, RSJPD Harkit dapat mendeteksi kelainan penyakit jantung anak, baik jantung struktural maupun jantung bawaan. 

 

Dengan alat ini, proses deteksi penyakit jantung kini lebih cepat.

 

Tidak hanya itu, MSCT juga dapat mendeteksi penyakit jantung dewasa, penyakit jantung koroner, jantung struktural, pembuluh darah tepi, aorta, dan penyakit jantung bawaan dewasa.

 

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Makruf

Tentang Penulis

Sumber: