Selain Argentina, Erick Thohir Bongkar 4 Negara yang Coba Jadi Lawan Timnas Indonesia di FIFA Match Day

Jumat 26-05-2023,05:46 WIB
Reporter : Tiyo Bayu Nugro
Editor : Tiyo Bayu Nugro

Pertandingan tersebut rencananya akan dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Senin, 19 Juni 2023.

BACA JUGA:

"Kita jangan memikirkan biaya-biaya. Kita berbicara nyali dan mental," ujar Erick.

"Indonesia sepak bolanya mau bangun dari tidur," lanjutnya dalam konferensi pers di SUGBK, Senayan, Jakarta.

Mengenai proses pendatangan tim Albicaleste, Erick Thohir mengatakan menjalin komunikasi langsung dengan Oltre Consulting Account Federasi Sepak Bola Argentina (AFA) Maria Cristina Russo dan salah satu legenda Inter Milan dan Argentina Javier Zanetti.

"Kita mengadakan kontrak langsung dengan Argentina," terang Erick.

BACA JUGA:

"Saya berterima kasih kepada teman lama saya di Italia, Cristina dan saya minta tolong langsung ke Javier Zanetti," tambahnya.

Selain bakal melawan Argentina, Timnas Indonesia sebelumnya bakal dijadwalkan bertemu dengan Palestina pada 14 Juni 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur.

Kategori :