BISKITA Kabupaten Bekasi Resmi Beroperasi, Ini Rute dan Jam Operasionalnya

fin.co.id - 02/12/2024, 19:37 WIB

BISKITA Kabupaten Bekasi Resmi Beroperasi, Ini Rute dan Jam Operasionalnya

BISKITA Trans Bekasi Patriot diresmikan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi pada Minggu, 3 Maret 2024.

BISKITA di Kota Tangerang juga tengah dipersiapkan dan akan segera ditindaklanjuti dengan Perjanjian Kerja Sama setelah pada tanggal 18 Oktober lalu telah disepakati Memorandum of Understanding (MOU) antara Plt. Kepala BPTJ, Suharto dan Pj. Wali Kota Tangerang Dr. Nurdin. (Ayu)

Khanif Lutfi
Penulis