Ekonomi . 27/10/2024, 18:22 WIB

Mengecap Manisnya Bisnis Stroberi dengan Pemberdayaan BRI

Penulis : Khanif Lutfi
Editor : Khanif Lutfi

anggota klaster tidak hanya mencakup perihal permodalan, tetapi juga bimbingan dalam pemasaran dan

pengelolaan usaha.

"Bazaar UMKM

BRILiaN ini adalah salah satu cara BRI untuk meningkatkan visibilitas dan

memasarkan produk UMKM, sehingga mereka dapat menjangkau lebih banyak konsumen.

Kami percaya bahwa kolaborasi ini dapat meningkatkan daya saing produk lokal.

Kami merasa bangga dapat berkontribusi dalam perkembangan Klaster Stroberi ini.

Melalui program-program inovatif dan sistem yang kami terapkan, kami berharap

UMKM ini akan semakin kuat dan mampu berkembang secara berkelanjutan”, jelas

Candra.

Dengan pendekatan yang terintegrasi dan fokus pada

pertumbuhan ekonomi lokal, BRI berupaya menciptakan ekosistem yang lebih baik

untuk UMKM di Indonesia

sehingga dapat meningkatkan ekonomi kerakyatan

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com