MEGAPOLITAN

Penetapan Jumlah Kursi DPRD DKI Jakarta Tunggu Putusan MK

fin.co.id - 06/05/2024, 19:40 WIB

Gedung DPRD DKI Jakarta, Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat. (ist)

"Kami sebagai user di KPU provinsi memastikan data-data itu tidak tersebar kemudian dari sisi verifikasi juga terbatas, ditempat tertentu yang mana verifikatornya tentu tidak membawa handphone sehingga data itu tidak bisa dicapture atau di share ke tempat lain," jelasnya.

Dody menegaskan, data warga tidak akan tersebar dan proses verifikasi dilakukan dengan ketat untuk menjaga keamanan dan kerahasiaan data.

"Ini kami pastikan terkait dengan keamanan dan kerahasiaan data," jelasnya.

Perlu diketahui, persyaratan utama bagi paslon yang ingin maju melalui jalur independen yakni dengan mendapatkan dukungan berupa fokotopi KTP dari warga Jakarta sebanyak 618.968 yang harus tersebar di 4 wilayah kota Jakarta.

Adapun proses pendaftaran akan dibuka pada 8 hingga 12 Mei 2024.

Angka tersebut merupakan 7,5 persen dari total daftar pemilih tetap (DPT) di Jakarta yang mencapai 8,2 juta jiwa dalam pemilu sebelumnya.

- Fajar Ilman -

Khanif Lutfi
Penulis
-->