News . 07/04/2024, 08:05 WIB

Produk Pendukung Israel jadi Sponsor Bazar dan Takjil di Masjid Istiqlal, Ustad Felix Siauw Bereaksi Begini

Penulis : Afdal Namakule
Editor : Afdal Namakule

Wanda Hamidah, sebagai umat Muslim pun menyenggol pihak Masjid Istiqlal dan MUI karena memberikan makanan yang berasal dari brand pendukung Israel.

"178 hari kami tidak menyentuh @mcdonaldsid @pizzhut.indonesia @starbucksindonesia @starbucks dan teman-temannya," sindir Wanda Hamidah.

"Semalam @masjidistoqlal.official @lppom_mui membagikan ini kepada jamaanya? @muipusat," tambahnya.

Sementara itu, MUI sendiri telah klarifikasi bahwa bazar dan takjil di Istiqlal tidak ada hubungannya dengan MUI.  (*) 

 

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com