Dukung Prabowo-Gibran, Khofifah Kirimkan Surat Nonaktif ke PBNU

fin.co.id - 20/01/2024, 18:35 WIB

Dukung Prabowo-Gibran, Khofifah Kirimkan Surat Nonaktif ke PBNU

Mantan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.

"Pribadi-pribadi tentu kita tidak berhak menghalangi, siapapun itu. Parameternya sudah saya jelaskan tadi tentang bagaimana keterkaitan antara keterlibatan pribadi dengan organisasi. Tapi NU secara kelembagaan jelas tidak terlibat," katanya

Khanif Lutfi
Penulis