Para Shichibukai merasa kagum dengan perubahan Kuma yang menjadi manusia setengah robot.
Pada akhir chapter, Kuma menuliskan surat ucapan terimakasih kepada anaknya Bonney. Setelah itu Kuma menuju kampung halaman Monkey D Luffy di desa Foosha.
Lantas apa yang dilakukan oleh Kuma di kampung halaman Luffy apakah akan terungkap sosok ibu kandung Luffy?
saksikan One Piece 1100 yang akan rilis pada pekan ini.
BACA JUGA:
- Spoiler One Piece 1097: Terungkapnya Masa Lalu Dragon, Ternyata Mantan Angkatan Laut
- Spoiler One Piece 1095: Gorosei Saturn Mengamuk, Luffy, Sanji, dan Franky Dalam Bahaya
Jadwal One Piece 1100
Spoiler One Piece 1100 telah beredar di internet, hal ini menandakan jika komik karya Eiichiro Oda bakal tayang pada pekan ini.
Dikabarkan jika One Piece 1100 akan rilis pada hari Jumat, 1 Desember 2023. Kalian bisa membacanya melalui mangaplus
One Piece
One Piece" adalah sebuah manga dan anime yang populer yang dibuat oleh Eiichiro Oda. Cerita ini mengikuti petualangan Monkey D. Luffy dan kru bajak lautnya dalam mencari harta legendaris yang dikenal sebagai "One Piece" di Grand Line.
Luffy sebagai kapten memiliki pengikut setianya yakni, Zoro, Nami, Usopp, Sanji, Chopper, Robin, Franky, Brook, dan Jinbei.
Setiap anggota kru memiliki tujuan pribadi mereka sendiri dalam perjalanan ini, dan mereka menghadapi berbagai musuh dan tantangan dalam perjalanan mereka.
Cerita ini memiliki banyak elemen, termasuk kekuatan buah iblis yang memberikan kemampuan khusus kepada penggunanya, dunia yang penuh dengan pulau-pulau eksotis, karakter-karakter unik, dan konflik-konflik besar.
Sampai saat ini kisah petualangan Luffy telah mencapai pulau Egghead di manganya, pada chapter ini Luffy harus berhadapan melawan Kizaru.
Demikian informasi mengenai anime One Piece 1100 semoga bisa bermanfaat bagi para kalian dan mengikuti petualangan Luffy dan kawan-kawan.