HUT ke-59 Partai Golkar Undang Jokowi dan Ketua Umum Parpol Koalisi Indonesia Maju

fin.co.id - 19/10/2023, 20:59 WIB

HUT ke-59 Partai Golkar Undang Jokowi dan Ketua Umum Parpol Koalisi Indonesia Maju

Partai Golkar menggelar konferensi pers pengumuman rangkaian kegiatan HUT ke-59 di Kantor DPP Partai Golkar, Jakarta Barat, Kamis (19/10/2023).

Koalisi Indonesia Maju telah menyatakan mengusung Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto sebagai bakal calon presiden untuk menghadapi Pilpres 2024.

Meski demikian, hingga kini Koalisi Indonesia Maju masih belum mengumumkan siapa bakal calon wakil presiden yang akan mendampingi Prabowo.

 

Admin
Penulis