News . 15/09/2023, 15:12 WIB

Zaki Sebut Realisasi Investasi di Kabupaten Tangerang Tahun 2023 Bisa Capai 20 Triliun Rupiah

Penulis : Admin
Editor : Admin

"Pemerintah daerah yang memiliki kawasan hutan luas dapat menjual kredit karbon dan mendapatkan penghasilan dari negara pembeli emisi karbon dari industri atau negara lain," tuturnya.

Sebelumnya, Zaki menambahkan, Menteri Koordinator (Menko) Perekonomian Airlangga Hartarto juga mengatakan ada potensi sebesar Rp 8.000 triliun yang bisa dimanfaatkan dari karbon trade.

Yaitu memperdagangkan hutan yang bisa menyerap karbon.

"Ini sangat menarik bagi daerah yang tidak memiliki sumber PAD seperti di Pulau Jawa. Jangan lagi membongkar hutan, karena itu akan jadi sumber PAD," tutupnya.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com